Menambah Widget Translate di Blog

Untuk sebuah blog yang kiranya ingin postingannya di baca bukan hanya oleh orang dalam saja, melainkan juga orang luar negeri, cobalah menambahkan widget Translator di blog kamu yang tentu akan menambah visitor di blogmu semakin menanjak. Berikut bimoinbox memberikan tutorialnya.

1. Masuk ke Akun Blogger kamu
2. Masuk ke bagian Tata Letak

3. Klik 'Tambahkan Gadget'

4. Pilih HTML/Javascript

5. Paste-kan kode di bawah ini


6. Terakhir Klik Simpan


Semoga Bermanfaat :D Jangan lupa komen nya ya.


0 Response to "Menambah Widget Translate di Blog"

Posting Komentar